Dalam puisinya,penyair ini membiarkan alusi menjadi alusi,tidak ketakutan kemudianmenjadikannya sekadar catatan kaki,atau malah tergoda menjadikannya bahan pamer.
Selama beberapa taun mencoba menekuni bidang sastra ,yang kemudian menjadi aktivitas sehari -hari di antara lingkungan keluarga.
Puisi Sni Farid Maulana kadang tersa melodramatis.
Ketika cinta telah memilih, apa pun yang di pilihnya pasti terasa sangat indah.
Orang yang sebagian besar hidupnya tinggal di daerah tropis seperti di indonesia,cenderung tidak terlalu peduli dengan perubahan musim;
Saat hidup menyodorkan cobaan, kita kadang lupa bahwa hikmah dari kejadian itu lebih berharga dibandingkan "pengorbanan" kita.
Sebelum revolusi, diacalon rahib.
Kepalaku berderu ketika mataku menangkap sosok itu,duduk sendirian di sana sepertiku,tampak hampir tembus pandang di sisi jendela.