Jika kamu ingin berternak bebek, maka buku ini nggak pas buat kamu.
Remaja? Waktunya bersenang-senang, menggila, dan menikmati hidup.
Belakangan ini banyak seniman teater di tanah air mencoba menggali kembali kekayaan teater tradisional,melakukan reinterpretasi,untuk menghasilkan inovasi-inovasi yang segar dan revital.
Sekolah memiliki tanggung jawab sosial besar untuk menyediakan wadah bagi tiap murid dalam membentuk pribadi berkarakter.
Banyak kegiatan yang telah ditempuh antara lain: menjadi Penari bahkan Asisten Penata Tari dari para tokoh tari saat membuat karyanya .
TENGGELAMNYA KAPAL VAN DER WIJCK melukiskan suatu kisah cinta murni di antara sepasang remaja,yang di landasi keikhlasan dan kesucoan jiwa,yang patut di jadikan tamsil ibarat.
Korupsi adalah sebutan bagi tindakan dan sistem yang merugikan negara.
Penguatan Pendidikan Karakter ( PPK ) merupakan proses pembentukan ,transformasi ,dan pengembangan potensi siswa indonesia agar senantiasa berpikir baik.
Punya ide cerita yang ingin difilmkan? Berminat menjadi penulis skenario? Atau tertarik untuk belajar teknik penulisan skenario?